Halaman

    Social Items

Memilih burung cipoh atau sirtu jantan yang benar adalah hal pertama yang wajib harus anda ketahui ketika ingin memeliharanya, hal ini di karenakan burung sirtu jantan memiliki volume suara yang lebih keras serta memiliki variasi lagu yang lebih banyak di banding dengan yang berjenis kelamin betina.

Memilih burung cipoh atau sirtu jantan yang benar adalah hal pertama yang wajib harus anda ketahui ketika ingin memeliharanya

Burung sirtu / cipoh adalah burung pemakan serangga-serangga kecil, burung ini memiliki warna dominan kuning kehijauan yang sangat indah di lihat, meskipun memilki ukuran tubuh yang kecil, namun burung sirtu ini adalah burung tipe petarung yang akan menyerang lawan ketika memasuki wilayah kekuasannya dan biasanya para pedagang menjual burung bakalan / hasil tangkapan hutan ini secara ombyokan yaitu menaruh banyak burung dalam satu sangkar kemudian calon pembeli akan memilih berdasarkan keyakinan masing-masing.

Dulunya burung ini sangat mudah di temukan di kebun-kebuh ataupun di pekarangan rumah warga yang masih terdapat pepohonan, namun dari tahun ketahun seiring dengan penangkapan yang terus di lakukan, burung sirtu ini sudah lagi tidak terlihat di area perkampungan. Namun untuk di wilayah-wilayah tertentu seperti di hutan, burung sirtu masih banyak terlihat.

Meskipun burung jenis petarung, seperti halnya kacer, murai dan lain sebagainya, entah kenapa burung sirtu tidak memiliki kelas lomba atau tidak pernah diadakan perlombaan, tetapi yang jelas banyak dari para pecinta kicau yang sangat menyukai dan memelihara di rumah untuk di jadikan klangenan ataupun untuk masteran burung-burung lain.

Bagi anda yang ingin memelihara burung sirtu ini, sebaiknya memilih yang berjenis kelamin jantan, kerena memiliki keunggulan-keunggulan yang tidak di miliki oleh sirtu betina. Untuk menentukan jenis kelamin sirtu jantan dan betina, anda bisa berpatokan pada ciri-ciri berikut ini:

Ciri-Ciri Sirtu Jantan
  • Burung sirtu jantan kepalanya lebih besar dan terlihat lebih datar
  • Di lihat dari warna lidah dan rongga mulut, untuk burung sirtu jantan dewasa berwarna hitam pekat sedangkan untuk sirtu muda warnanya merah kehitam-hitaman / merah tua.
  • Warna hitam pada sayap burung sirtu, untuk yang berjenis kelamin jantan warnanya terlihat lebih terang atau tidak kusam.
  • Sedangkan warna hijau di punggung sirtu jantan, warnanya terlihat lebih tua atau terlihat lebih gelap.
  • Ekor burung sirtu jantan akan telihat sering mengumpul dan terlihat lebih tebal
  • Jika diamati ketika bertengger, burung sirtu jantan akan terlihat lebih tegap.
Ciri-Ciri Sirtu Betina
  • Di lihat dari kepalanya, burung sirtu betina terlihat lebih kecil dan terlihat agak bulat.
  • Lidah dan rongga burung sirtu betina jika sudah dewasa warnanya keabu-abuan sedangkan jika umurnya masih muda warnanya akan terlihat putih.
  • Warna hitam yang terdapat di bulu sayap, warnanya memdar / kusam.
  • Warna hijau yang ada di punggung sirtu betina, terlihat lebih cerah
  • Ekor sirtu betina lebih serng mekar dan ketika mengumpul akan terlihat lebih tipis di banding yang jantan.
  • Ketika bertenger, burung sirtu betina akan tampak pendek dan cenderung membungkuk atau terkean tidak gagah.

Untuk Lebih Jelasnya, Anda Bisa Melihat Video Tutorila Berikut Ini


Ciri Ciri Burung Sirtu Jantan dan Betina yang Benar - Cipoh

Memilih burung cipoh atau sirtu jantan yang benar adalah hal pertama yang wajib harus anda ketahui ketika ingin memeliharanya, hal ini di karenakan burung sirtu jantan memiliki volume suara yang lebih keras serta memiliki variasi lagu yang lebih banyak di banding dengan yang berjenis kelamin betina.

Memilih burung cipoh atau sirtu jantan yang benar adalah hal pertama yang wajib harus anda ketahui ketika ingin memeliharanya

Burung sirtu / cipoh adalah burung pemakan serangga-serangga kecil, burung ini memiliki warna dominan kuning kehijauan yang sangat indah di lihat, meskipun memilki ukuran tubuh yang kecil, namun burung sirtu ini adalah burung tipe petarung yang akan menyerang lawan ketika memasuki wilayah kekuasannya dan biasanya para pedagang menjual burung bakalan / hasil tangkapan hutan ini secara ombyokan yaitu menaruh banyak burung dalam satu sangkar kemudian calon pembeli akan memilih berdasarkan keyakinan masing-masing.

Dulunya burung ini sangat mudah di temukan di kebun-kebuh ataupun di pekarangan rumah warga yang masih terdapat pepohonan, namun dari tahun ketahun seiring dengan penangkapan yang terus di lakukan, burung sirtu ini sudah lagi tidak terlihat di area perkampungan. Namun untuk di wilayah-wilayah tertentu seperti di hutan, burung sirtu masih banyak terlihat.

Meskipun burung jenis petarung, seperti halnya kacer, murai dan lain sebagainya, entah kenapa burung sirtu tidak memiliki kelas lomba atau tidak pernah diadakan perlombaan, tetapi yang jelas banyak dari para pecinta kicau yang sangat menyukai dan memelihara di rumah untuk di jadikan klangenan ataupun untuk masteran burung-burung lain.

Bagi anda yang ingin memelihara burung sirtu ini, sebaiknya memilih yang berjenis kelamin jantan, kerena memiliki keunggulan-keunggulan yang tidak di miliki oleh sirtu betina. Untuk menentukan jenis kelamin sirtu jantan dan betina, anda bisa berpatokan pada ciri-ciri berikut ini:

Ciri-Ciri Sirtu Jantan
  • Burung sirtu jantan kepalanya lebih besar dan terlihat lebih datar
  • Di lihat dari warna lidah dan rongga mulut, untuk burung sirtu jantan dewasa berwarna hitam pekat sedangkan untuk sirtu muda warnanya merah kehitam-hitaman / merah tua.
  • Warna hitam pada sayap burung sirtu, untuk yang berjenis kelamin jantan warnanya terlihat lebih terang atau tidak kusam.
  • Sedangkan warna hijau di punggung sirtu jantan, warnanya terlihat lebih tua atau terlihat lebih gelap.
  • Ekor burung sirtu jantan akan telihat sering mengumpul dan terlihat lebih tebal
  • Jika diamati ketika bertengger, burung sirtu jantan akan terlihat lebih tegap.
Ciri-Ciri Sirtu Betina
  • Di lihat dari kepalanya, burung sirtu betina terlihat lebih kecil dan terlihat agak bulat.
  • Lidah dan rongga burung sirtu betina jika sudah dewasa warnanya keabu-abuan sedangkan jika umurnya masih muda warnanya akan terlihat putih.
  • Warna hitam yang terdapat di bulu sayap, warnanya memdar / kusam.
  • Warna hijau yang ada di punggung sirtu betina, terlihat lebih cerah
  • Ekor sirtu betina lebih serng mekar dan ketika mengumpul akan terlihat lebih tipis di banding yang jantan.
  • Ketika bertenger, burung sirtu betina akan tampak pendek dan cenderung membungkuk atau terkean tidak gagah.

Untuk Lebih Jelasnya, Anda Bisa Melihat Video Tutorila Berikut Ini



Ciri Ciri Burung Sirtu Jantan dan Betina yang Benar - Cipoh